Rumah Joglo Rumah Kreasi Seniman Indonesia Resmi Dibuka

Seni Budaya0 Dilihat

 

IH3A5604

 

“Saya dan suami memang termasuk orang yang senang dengan budaya, kami akhirnya mencari beberapa rumah joglo asli yang kita beli dari beberapa orang di daerah Jawa, yang akhirnya kita bongkar dan kembali kita bangun disini,” papar Migi Rihasalay di dampingi suaminya.  Migi juga bercerita banyak kendala dalam pengiriman sampai proses pembangunan rumah joglo tersebut di areal kampung joglo.

Untuk menghadirkan rumah joglo itu, migi dan suami rela merogoh kocek puluhan milliar. “Kita ingin menampilkan nuansa jawa sebagai tematikan di kawasan wisata Tanjung Lesung,” tambah Andrew. Akhirnya Andrew dan migi bisa ersenyum bahagia, kampung joglo bisa berdiri dan mulai bisa beroperasi di  bulan Mei 2023 ini.

 

IH3A5719

 

Selain rumah joglo, Suami Migi Rihasalay juga membuat restoran, kafe dan beberapa kamar penginapan yang bisa digunakan masyarakat yang ingin berlibur ksana. “Bukan hanya berlibur, untuk designer yang ingin melakukan fashionshow, kampung joglo juga menyediakan catwalk yang bisa digunakan sepanjang 100m diatas pantai tanjung lesung,” tambah migi lagi.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *