DD Foundation kembali menggelar Pemilihan Puteri Remaja Indonesia

Fashion0 Dilihat

“Bukan hanya cerdas di kertas dengan nilai 10, tapi kita cari anak yg punya softskill diluar akademik,” papar Derry.

Selain itu ajang Pemilihan Puteri Remaja Indonesia juga mencari anak yang mempunyai kepribadian yang bagus dengan kepribadian anak-anak indonesia.

Para peserta wajib memiliki penampilan yang bagus. Apalagi sekarang sudah memasuki era digital,  misalkan mereka terpilih untuk menjadi icon, dengan penampilan yang bagus dan cantik pesan yang akan mereka sampaikan pasti diterima oleh audiens.

“Intinya kami ingin mereka juga menginspirasi anak2 di Indonesia agar selalu berpenampilan dan berakhlak bagus”, tegas Derry lagi yang juga sering menggelar ajang lainnya seperti Puteri Cilik Indonesia, Puteri Batik Cilik Indonesia dan Puteri Batik Remaja Indonesia

Berikut beberapa nama pemenang dengan kategori masing-masing

PUTERI BATIK REMAJA INDONESIA 2023
1. JESWITA YUNDA – PUTERI BATIK REMAJA INDONESIA – BINJAI
2. RAIHANA ZEMMA GUNAWAN – RUNNER UP 1 – JAKARTA
3. TANIA JENIVER KAYA – RUNNER UP 2 – AMBON
4. NAYCILLA CINTA ISLAMNADINE – RUNNER UP 3 – JAKARTA
5. JIHAN AURA RIZA – RUNNER UP 4 – BOGOR

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *